
Lirik Hilang
Haruskah kau menunggu di sini sendiri
Hingga membisu tak berarti
Harapan cerah telah menantimu
Dan jangan kau bersedih kembali
Buktikan jika kau masih yang terhebat
Terkuat ataupun segalanya
Takkan membuatku terluka
Tinggalkanlah dia yang telah menghancurkanmu
Dan lupakan semua kenangan terindah
Terukir manis di dalam benakmu
Biarkan ku pergi untuk menjauh
Lupakan kenangan indah denganmu
Kurelakan apa yang
Tak seharusnya aku relakan
Kepergian sisi hati yang
Tak mungkin aku lupakan
Hilang
Buktikan jika kau masih yang terhebat
Terkuat ataupun segalanya
Takkan membuatku terluka
Tinggalkanlah dia
Yang telah menghancurkanmu
Dan lupakan semua kenangan terindah
Terukir manis di dalam benakmu
Biarkan 'ku pergi untuk menjauh
Lupakan kenangan indah denganmu
Kurelakan apa yang
Tak seharusnya aku relakan
Kepergian sisi hati yang
Tak mungkin aku lupakan
Hilang
Hilang
Tinggalkanlah dia yang
Telah menghancurkanmu
Dan lupakan semua kenangan terindah
Terukir manis di dalam benakmu
Biarkan 'ku pergi untuk menjauh
Lupakan kenangan indah denganmu
Kurelakan apa yang
Tak seharusnya aku relakan
Kepergian sisi hati yang
Tak mungkin aku lupakan
Biarkan ku pergi untuk menjauh
Lupakan kenangan indah denganmu
Kurelakan apa yang
Tak seharusnya aku relakan
Kepergian sisi hati yang
Tak mungkin aku lupakan
Hilang
Lagu terkait
Komentar untuk Hilang (195)
Looking for pop punk songs? check my playlist
2023 sapa yg masih denger nichh?

padahal lagu jadul tapi masih banyak yang cari, liriknya lho sedalam itu 😵
Looking for pop punk songs? check my playlist
aroma Blink 182
mantabbff
hooyyyyaaaa ini dia lagu kenangan bro 😎
Looking for pop punk songs? check my playlist
kayaknya maen drum nya double pedal 👏🏻
genre² lagu kaya gini asik aja di dengar hahahahah