Lirik Anak Jaman
Inilah cerita anak jaman sekarang
Katanya gaul dan
Tak pernah ketinggalan jaman
Memakai pakaian
Yang banyak di gunakan orang
Tanpa tau maknanya
Katanya mereka selalu ngikutin jaman
Apapun yang sedang ngetrend
Mereka selalu nyanyikan
Meskipun tak tau apa
Yang mereka kenakan
Yang penting ikut jaman
Salahkah, kami yang
Tak mengerti semua kenyataan
Perbedaan menurut kami
Adalah suatu keindahan
Ataukah kalian yang
Tak mengerti sebuah perbedaan
Dan harus sama demi
Dapatkan pengakuan, dan di akui teman
Maafkan apabila di antara kalian
Ada yang tersinggung
Dengan lagu yang ku nyanyikan
Terkadang kami pun
Pernah sama seperti kalian
Ngikut-ngikutin jaman (engga juga)
Salahkah, kami yang
Tak mengerti semua kenyataan
Perbedaan menurut kami
Adalah suatu keindahan
Ataukah kalian yang
Tak mengerti sebuah perbedaan
Dan harus sama demi
Dapatkan pengakuan, dan di akui teman
Lagu terkait
Komentar untuk Anak Jaman (102)
ke inget sma tongkrongan dlu laguya in
normis
Looking for pop punk songs? check my playlist
bener ini
untuk anak2 citayem pesyen week dapet salam dari lagu ini 🤣
mantap..
Looking for pop punk songs? check my playlist
untuk anak2 citayem pesyen week dapet salam dari lagu ini 🤣

anggur goldnyah ngeunah pisan teh
aing mh hayang anggur😀😀😀
Looking for pop punk songs? check my playlist
Looking for pop punk songs? check my playlist