Lirik Naik Naik Ke Puncak Gunung
NAIK NAIK KE PUNCAK GUNUNG - Slank
Composed by:Slank
Hmm ha
Oh yeah
Aha
Naik-naik ke puncak gunung
Sembako naik setinggi gunung
Lihat kiri lihat kanan
Rakyat kecekik harga-harga
Naik-naik ke puncak gunung
B B M naik gak tanggung-tanggung
Lihat kiri lihat ke kanan
Rakyat panik dimana-mana
Naik terus gak pernah turun
Naik melulu gak mau turun
Naik terus gak pernah turun
Naik melulu gak mau turun
Naik-naik ke puncak gunung
Penguasa tertinggi di puncak gunung
Lihat ke kiri lihat ke kanan
Tutup mulut mata rakyat sengsara
Naik-naik ke puncak gunung
Yang duduk diatas gak mau turun
Lihat kiri lihat ke kanan
Rakyat susah lo cuek aja
Udah paling tinggi pengen naik lagi
Harusnya pensiun gak mau diganti
Udah paling tinggi pengen naik lagi
Harusnya pensiun gak mau diganti
Naik-naik ke puncak gunung
Besar pasak daripada tiang
Lihat kiri lihat kanan
Minjemnya getol bayarnya ogah
Naik-naik ke puncak gunung
Besar pasak daripada tiang
Lihat ke kiri lihat ke kanan
Kakek yang ngutang yang bayar siapa
Naik terus gak pernah turun
Ngutang melulu gak bisa bayar
Naik terus gak pernah turun
Ngutang melulu gak bisa bayar