Lirik Cemburu Aku Cemburu
Cemburu Aku Cemburu - Erin-BCX
Lyrics by:Pt. Halo Entertainment Indonesia
Composed by:Pt. Halo Entertainment Indonesia
Setulus hati ini mencinta
Sekuat hati ini terluka
Asalkan kau setia
Asal kau tak mendua
Meskipun hidup pas pasan sungguh ku rela
Mengapa kini semua berubah
Entah ku harus curhat kemana
Selalu saja ku salah
Selalu saja kau marah
Sungguh aku curiga kau main gila
Benarkah gosip miring disana
Benarkah kamu punya istri dua
Panas hatiku panas mas
Mas mas mas
Cemburu aku cemburu
Aku tak rela berbagi hati
Meskipun hanya sehari
Panas hatiku panas mas
Cemburu aku cemburu
Aku tak mau dipoligami
Lebih baik ku hidup sendiri
Benarkah gosip miring disana
Benarkah kamu punya istri dua
Panas hatiku panas mas
Cemburu aku cemburu
Aku tak rela berbagi hati
Meskipun hanya sehari
Panas hatiku panas mas
Mas mas mas
Cemburu aku cemburu
Aku tak mau dipoligami
Lebih baik ku hidup sendiri
Aku tak mau dipoligami
Lebih baik ku hidup sendiri