
Lirik Lgm. Tirtonadi
Lgm. Tirtonadi - Gesang
Written by:Gesang
Tirtonadi yang permai
Di tepi sungai
Suatu kebun yang permai
Riuh dan ramai
Itu suaranya air
Mendesir desir
Darilah
Pintu air
Terjun mengalir
Nun disana tempatnya
Rakyat sluruhnya
Melepaskan lelahnya
Hibur hatinya
Sepanjang lembah sungai
Teratur rapi
Sungguh cantik dan permai
Di tirtonadi
Tirtonadi yang permai
Di tepi sungai
Suatu kebun yang permai
Riuh dan ramai
Itu suaranya air
Mendesir desir
Darilah pintu air
Terjun mengalir
Nun disana tempatnya
Rakyat sluruhnya
Melepaskan lelahnya
Hibur hatinya
Sepanjang lembah sungai
Teratur rapi
Sungguh cantik dan permai
Di tirtonadi
Lagu terkait
Lagu Populer