Lirik Bukan Aku
Bila kau mengharap cinta yang s’galanya sempurna
Jangan kau pilih aku
Bila kau mengharap kasih yang tak pernah bersalah
Itu bukanlah aku
Mengharap cinta sejati sesuai kehendak hati
Janganlah kepadaku
Aku tak punya semua apa yang engkau minta
Jangan kau paksa aku kasih
Seindah apa kau tulis puisimu
Tak kan mudah untuk luluhkan hatiku
Terlanjur sudah kau sakiti aku
Mengapa kau katakan di depan orang
Bahwa aku hanyalah seorang teman
Tak kau akui s’bagai kekasihmu
Untuk apa kini kau hadir kembali
Di saat kini engkau tiada di hati
Tertutup sudah cintaku untukmu
Biarlah rasanya punya kekasih hati
Yang telah menyinta punya hati
Sukanya urusi ego sendiri
Biarkanlah aku hidup begini
Bahagia tanpamu lagi
Bila kau mengharap cinta yang s’galanya sempurna
Jangan kau pilih aku
Bila kau mengharap kasih yang tak pernah bersalah
Itu bukanlah aku
Mengharap cinta sejati sesuai kehendak hati
Janganlah kepadaku
Aku tak punya semua apa yang engkau minta
Jangan kau paksa aku kasih
Seindah apa kau tulis puisimu
Tak kan mudah untuk luluhkan hatiku
Terlanjur sudah kau sakiti aku
Mengapa kau katakan di depan orang
Bahwa aku hanyalah seorang teman
Tak kau akui s’bagai kekasihmu
Untuk apa kini kau hadir kembali
Di saat kini engkau tiada di hati
Tertutup sudah cintaku untukmu
Biarlah rasanya punya kekasih hati
Yang telah menyinta punya hati
Sukanya urusi ego sendiri
Biarkanlah aku hidup begini
Bahagia tanpamu lagi