Dengarkan Diamku Bersuara lagu dari Mytha Lestari dengan lirik

Diamku Bersuara

Mytha Lestari12 Mar 2021

Lirik Diamku Bersuara

Diamku bersuara

Hanya saja kau yang tak bisa mendengarnya

Kau tak tahu dan aku tak berkata

Memendam buatku seakan baik-baik saja

Ku tak terlihat namun tak hilang

Hanya ku sembunyikan di sunyiku paling dalam

Aku mencintai dan takkan ku ungkapkan

Karena dengan diam ku tak dapat penolakan

Cara mencintaiku dengan mendoakan

Lalu akan menjadi rahasia antara aku dan Tuhan

Kau tak terlihat namun tak hilang

Hanya ku tutupi sosokmu dalam keheningan

Aku mencintai dan takkan ku ungkapkan

Karena dengan diam ku tak dapat penolakan

Cara mencintaiku dengan mendoakan

Lalu akan menjadi rahasia antara aku dan Tuhan

Biar ku milikimu dalam perandaian

Agar ku bisa relakanmu dalam kehidupan

Karena dengan diam ku tak dapat penolakan

Aku mencintai dan takkan ku ungkapkan

Karena dengan diam ku tak dapat penolakan

Cara mencintaiku dengan mendoakan

Lalu akan menjadi rahasia antara aku dan Tuhan

 

Mencintaimu dalam diam

Komentar untuk Diamku Bersuara (28)

Eni Setiyaningsih
Eni Setiyaningsih

liriknya isi semuaa

Helmy
Helmy

Hanya ku sembunyikan di sunyiku paling dalam..

Diamku bersuara hanya saja kau yang tak bisa mendengarnya kau tak tau dan aku tak berkata memendam membuatku seakan baik-baik saja..

Helmy
Helmy

super mytha..

naura
naura

so deep ๐Ÿ˜ซ

Joejho
Joejho

liriknya itu loh ๐Ÿ˜ข๐Ÿ˜‘๐Ÿ˜ฉ๐Ÿ˜ถ๐Ÿ˜”๐Ÿ˜Œ

Hirim Uli Manullang
Hirim Uli Manullang

๐Ÿ˜ญ๐Ÿ˜ญ๐Ÿ˜ญ

kezia
kezia

ga salah katanya status palsu aja ๐Ÿฅบ๐Ÿ˜ค

Krisant
Krisant

baru tau ada lagu seindah ini ๐Ÿค

D
D

๐Ÿฅบ

Ca
Ca

๐Ÿ’œ๐Ÿ’œ๐Ÿ’œ