Sembuhkan Luka 歌词
Merayakan kepergianmu
Menyambut kedatanganmu
Lihatlah langit bertaburan warna pelangi
Setelah itu kau beralih menuju kemarau
Kau dan aku diterpa hujan
Berdampingan badai dan taufan
Kita melangkah lewati dermaga harapan
Menjadi saksi terbenamnya senja
Kita lalu bangkit menuju alam yang berbeda
Kau getarkan pijakku pada tanah yang rendah
Kita pernah saksikan abu menggantikan awan
Sembuhkan luka
Sembuhkan luka tuk hari esok
Sembuhkan luka
Tuk hari esok