收听Repvblik的CLBK歌词歌曲

CLBK

Repvblik2014年8月12日

CLBK 歌词

Kita berdua sama-sama mau

Kita berdua sama-sama tahu

Masih ada rasa di hati kita

Kau dan aku pernah bercinta

Kau dan aku pernah tak bersama

Untuk sesaat kita berpisah

Kini telah aku temukan

Satu rasa yang pernah hilang dari hati

Cinta lama ku bersemi kembali

Dan tak akan pernah ku lepas lagi

Dirimu selamanya

Cinta lama ku bersemi kembali

Dan tak akan pernah ku lepas lagi

Dirimu selamanya

Kau dan aku pernah bercinta

Kau dan aku pernah tak bersama

Untuk sesaat kita berpisah

Kini telah aku temukan

Satu rasa yang pernah hilang dari hati

Cinta lama ku bersemi kembali

Dan tak akan pernah ku lepas lagi

Dirimu selamanya

Cinta lama ku bersemi kembali

Dan tak akan pernah ku lepas lagi

 

Dirimu selamanya

CLBK 的评论 (8)

Moh Rifky
Moh Rifky

hewi

Suparlen Sitompol
Suparlen Sitompol

CLBK

Suparlen Sitompol
Suparlen Sitompol

CLBK

Risky Afandi
Risky Afandi

kngen yng lama

mila syngk 029
mila syngk 029

cinta lama bersemi kembali

Nia Bandanesse
Nia Bandanesse

Cinta lama bersemi kembali

Putri Wilfi
Putri Wilfi

knp

selimut dingin ah.

endi
endi

selimut dingin ah.