Listen to Boomers Indonesia song with lyrics from Boomerang

Boomers Indonesia

Boomerang1 Jun 2014

Boomers Indonesia Lyrics

Boomers Indonesia - Boomerang

Written by:Faried/Henry/Tommy/Andi Babas

 

Disini kami semua berjiwa muda

 

Melukis sejarah kami

 

Ada rindu ada tawa dan juga banyak canda

 

Gila dibagi rata

 

Boomers indonesia bergandengan tangan

 

Boomers indonesia loyalitas terjaga

 

Boomers indonesia hijaukan nusantara

 

Boomers indonesia tetaplah melangkah

 

Rockers bersatu dalam nada yg dinamis

 

Suara hati yg tak terbeli

 

Hidup damai dan berdampingan itu indah

 

Harmonis bisa tidak seragam

 

Boomers indonesia bergandengan tangan

 

Boomers indonesia loyalitas terjaga

 

Boomers indonesia hijaukan nusantara

 

Boomers indonesia tetaplah melangkah

 

Disini kami semua berjiwa muda

 

Melukiskan sejarah kami

 

Persaudaraan mengakar dihati

 

Terukir dalam silsilah hidup kami

 

Boomers indonesia bergandengan tangan

 

Boomers indonesia loyalitas terjaga

 

Boomers indonesia hijaukan nusantara

 

Boomers indonesia tetaplah melangkah

 

Boomers indonesia bergandengan tangan

 

Boomers indonesia loyalitas terjaga

 

Boomers indonesia hijaukan nusantara

 

Boomers indonesia tetaplah melangkah