Ayah Ibu 歌詞
Ayah Ibu - Woro Widowati
Lyrics by:Karnamereka
Composed by:Karnamereka
Ayah di sini ku sendirian
Merenungi kata yang dulu kau berikan
Betapa beratnya hidup ku rasakan
Ingin ku bertemu katakan
Ayah tolong beritahu ibu
Ingin memeluknya tapi aku malu
Malu jika ku hanya bisa mengeluh
Maafkan aku ayah ibu
Suatu saat nanti kan ku gantikan tugasmu ayah
Doakan aku ibu
Restumu sertai langkahku
Ayah dengarkanlah bahagia pasti datang
Percayalah
Ibu engkau kuatkan aku
Ibu jangan khawatirkan aku
Ku bukan si kecil yang slalu dimanja ibu
Aku si pemberani harapan ibu
Ibu tolong percaya
Ayah katakan pada ibu
Ku bisa melewati semua pahitku
Meskipun kenyataannya engkau tahu
Ayah engkau penyelamatku
Suatu saat nanti kan ku gantikan tugasmu ayah
Doakan aku ibu restumu sertai langkahku
Ayah dengarkanlah bahagia pasti datang
Percayalah
Ibu engkau kuatkan aku
Suatu saat nanti kan ku gantikan tugasmu ayah
Doakan aku ibu restumu sertai langkahku
Ayah dengarkanlah bahagia pasti datang
Percayalah
Ayah engkau penyelamatku
Ibu engkau kuatkan aku
相關歌曲
Ayah Ibu 的評論 (14)
bikin rindu emak sama bpak 🥲🥺
😭😭😭

al-fatihah untuk mu papa
dengan sebuah lagu bisa bikin nangis bagai mna jika itu kau rasakan sendiri

bagus banget suara nya ya
secara tidak sadar air mata menetes 😌

secara tidak sadar air mata menetes 😌
segala tentang orangtua selalu membuat mewek, alfatihah bapak sehat selalu ibu ❤️
Rindu papa kesayangan ku Love u papa ...forever❤️❤️❤️🌹🌹🌹👩🏻🦰
kalo denger lagu tentang ayah dan ibu air mata gak bisa di tahan sehat selalu dan semoga bahagia selalu menyertaimu ma mi 💓
menyentuh hati