Dengarkan lagu Setia Sampai Mati nyanyian Heidy Diana dengan lirik

Setia Sampai Mati

Heidy Diana1 Feb 1999

Lirik Setia Sampai Mati

 

Setia Sampai Mati - Heidy Diana

Lyrics by:Hotma Muthe

Composed by:Hotma Muthe

Jangan ragukan lagi cinta dalam diriku

Sampai rambut memutih

Aku sayang padamu

Takkan sedetikpun kau kulupakan

Dan tak mungkin kuingkari janji kita

Biar mereka bilang aku cinta buta

Aku tak peduli asal kau tetap setia

Hanyalah dirimu tempat mengadu

Dalam kemelut hidup yang kualami

Mari berjanji seperti romi dan yuli

Sehidup semati sampai akhir nanti

Cintaku dan kerinduan bertumpu padamu

Hilangkan keraguan dihatimu

Lupakan kisah lama dan

Cinta Yang telah usai

Ceritakan kisah baru seharum wangi bunga

Jangan simpan lagi tangis di hati

Agar di hatimu ada kedamaian

Mari berjanji seperti romi dan yuli

Sehidup semati sampai akhir nanti

Cintaku dan kerinduan bertumpu padamu

Hilangkan keraguan dihatimu

Lupakan kisah lama dan

Cinta Yang telah usai

Ceritakan kisah baru seharum wangi bunga

Jangan simpan lagi tangis di hati

Agar di hatimu ada kedamaian

Jangan simpan lagi tangis di hati

 

Agar di hatimu ada kedamaian