Lirik Sendiri Menyepi
Sendiri Menyepi - Edcoustic
Written byοΌAsep Suparman
Sendiri menyepi
Tenggelam dalam renungan
Ada apa aku seakan kujauh
Dari ketenangan
Perlahan kucari
Mengapa diriku hampa
Mungkin ada salah
Mungkin ku tersesat
Mungkin dan mungkin lagi
Oh tuhan aku merasa
Sendiri menyepi
Ingin ku menangis menyesali diri
Mengapa terjadi
Sampai kapan ku begini
Resah tak bertepi
Kembalikan aku pada cahayamu
Yang sempat menyala
Benderang di hidupku
Perlahan kucari
Mengapa diriku hampa
Mungkin ada salah
Mungkin ku tersesat
Mungkin dan mungkin lagi
Oh tuhan aku merasa
Sendiri menyepi
Ingin ku menangis
Menyesali diri mengapa terjadi
Sampai kapan ku begini
Resah tak bertepi
Kembalikan aku pada cahayamu
Yang sempat menyala
Oh tuhan aku merasaaaaaaaa
Seeeeendiri
Aku merasa sendiri
Sampai kapan begini
Resah tiada bertepi ooohh
Kuingin cahyamu
Benderang di hidupku
Komen untuk Sendiri Menyepi (22)
Dan kehampaan itu masih bersemayam di hatiku
Lagu kesukaan ktka dSMP.
π₯π₯π₯
cie haha
sadarkan diri ini kalau hidup ini hanya sementara Ya Allah. agar ku sadar tidak ada sakit yang abadi.
ππ
π
ππππ
entah karena apa rasanya jauh dri Allah demi cinta yg belum tentu baik buat aku :'((
πππ
Sma
entah karena apa rasanya jauh dri Allah demi cinta yg belum tentu baik buat aku :'((