Kopi Dangdut Lyrics
Kopi Dangdut - Gita Youbi
Lyrics by๏ผFahmi Shahab
Composed by๏ผFahmi Shahab
Kala ku pandang kerlip bintang nun jauh di sana
Sayup kudengar melodi cinta yang menggema
Terasa kembali gelora jiwa mudaku
Karena tersentuh alunan lagu semerdu kopi dangdut
Api asmara yang dahulu pernah membara
Semakin hangat bagai ciuman yang pertama
Detak jantungku seakan ikut irama
Karena terlena oleh pesona alunan kopi dangdut
Irama kopi dangdut yang ceria
Menyengat hati menjadi gairah
Membuat aku lupa akan cintaku yang telah lalu
Api asmara yang dahulu pernah membara
Semakin hangat bagai ciuman yang pertama
Detak jantungku seakan ikut irama
Jauh di sana
Kala ku pandang kerlip bintang nun jauh di sana
Sayup kudengar melodi cinta yang menggema
Terasa kembali gelora jiwa mudaku
Karena tersentuh alunan lagu semerdu kopi dangdut
Api asmara yang dahulu pernah membara
Semakin hangat bagai ciuman yang pertama
Detak jantungku seakan ikut irama
Karena terlena oleh pesona alunan kopi dangdut
Irama kopi dangdut yang ceria
Menyengat hati menjadi gairah
Membuat aku lupa akan cintaku yang telah lalu
Api asmara yang dahulu pernah membara
Semakin hangat bagai ciuman yang pertama
Detak jantungku seakan ikut irama
Karena terlena oleh pesona alunan kopi dangdut
Comments for Kopi Dangdut (12)
Excuse me angel, good luck for me faster here angel Harry Ong at:- 1)No312 lot15219 jalan terusan masjid telok Gong pandamaran 42000 Pelabuhan Klang Selangor Darul Ehsan Malaysia. 2)Lot18 jalan sungai limau steamboat Kampong baru Hicom seksyen26 Shah Alam 40400 Selangor Darul Ehsan Malaysia.
Ghea youbi siblings ??
sma lah Sya suka lagu ni kopi dangdut hihihi ๐ฅฐ๐ฅฐ selalu dgr Time rehat kje
maxx suka banget lagu ni

kopi dangdut๐๐
๐คฉ๐คฉ๐คฉ
kopi oh kopi manis siapa ,lah.
mantap ๐๐

๐๐๐
๐๐๐๐๐๐๐