Haleluya! Berbahagialah Orang Benar (Mazmur 112) Lyrics
Haleluya! Berbahagialah Orang Benar(Mazmur 112) - IGNITE GKI/Dei Viestra Ensemble
Lyrics by:Juswantori Ichwan
Composed by:Juswantori Ichwan
Haleluya berbahagialah orang
Yang hatinya takut akan Tuhan
Haleluya berbahagialah orang
Yang menyukai segala titah-nya
Anak cucu-nya berkuasa di bumi
Generasi-nya dilimpahi berkat
Di rumah-nya ada harta kekayaan
Kebajikan-nya tetap selamanya
Haleluya berbahagialah orang
Yang hatinya takut akan Tuhan
Haleluya berbahagialah orang
Yang menyukai segala titah-nya
Haleluya berbahagialah orang
Yang hatinya takut akan Tuhan
Haleluya berbahagialah orang
Yang menyukai segala titah-nya
Di dalam gelap terbit terang baginya
Kasih sayang memenuhi hatinya
Mujur orang yang menaruh belas kasih
Yang setulus hati mau meminjamkan
Haleluya berbahagialah orang
Yang hatinya takut akan Tuhan
Haleluya berbahagialah orang
Yang menyukai segala titah-nya
Yang menyukai segala titah-nya haaaa
Yang menyukai segala titah-nya