收聽Shella Marcela的Biar Ku Wanita歌詞歌曲

Biar Ku Wanita

Shella Marcela2019年2月20日

Biar Ku Wanita 歌詞

Biar Ku Wanita - Shella Marcela

Written by:Jhon Dayat/Ririn S

 

Apakah salahku

 

Hingga kau berpaling

 

Bertemu dengan diriku

 

Saat kau berdua

 

Dengan gadis lain

 

Yang lebih cantik

Dari diriku

 

Sakitnya hatiku

 

Mengapa kau dulu

 

Harus bilang cinta

 

Rindu dan sayang padaku

 

Kalau hanya untuk

 

Menyakiti aku

 

Menyesal aku menyayangimu

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tapi janganlah kau hina

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tak ingin cinta yang dusta

Lelaki bukan

 

Hanyalah satu

 

Didunia ini

 

Lelaki bukan

 

Hanya dirimu

Biarlah ku cari penggantimu

 

Mengapa kau dulu

 

Harus bilang cinta

 

Rindu dan sayang padaku

 

Kalau hanya untuk

 

Menyakiti aku

 

Menyesal aku menyayangimu

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tapi janganlah kau hina

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tak ingin cinta yang dusta

Biarku wanita

Tak secantik dia

Tapi janganlah kau hina

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tak ingin cinta yang dusta

Biarku wanita

Tak secantik dia

Tapi janganlah kau hina

 

Biarku wanita

Tak secantik dia

 

Tak ingin cinta yang dusta

Biarku wanita

 

Tak secantik