Dengarkan Kau Allah Yang Setia lagu dari Robert & Lea dengan lirik

Kau Allah Yang Setia

Robert & Lea9 Nov 2001

Lirik Kau Allah Yang Setia

Kau Allah Yang Setia - Robert & Lea

Lyrics by:Robert/Lea

Composed by:Robert/Lea

Kau Allah yang setia

Penolong dalam kesesakan

Sumber kekuatan

Di saat aku membutuhkan

Kasih dan anugrah-mu

Membuatku sujud bertelut

Betapa indahnya

Hidup dalam perlindungan-mu

Hanya engkau yang menawan hatiku

Kerinduanku hanya pada-mu

Kau kekasih jiwaku

Oh yesusku kau lembutkan hatiku

Mengasihiku dan memimpinku

Kau Allah kekuatanku

Kau Allah yang setia

Penolong dalam kesesakan

Sumber kekuatan

Di saat aku membutuhkan

Kasih dan anugrah-mu

Membuatku sujud bertelut

Betapa indahnya

Hidup dalam perlindungan-mu

Hanya engkau yang menawan hatiku

Kerinduanku hanya pada-mu

Kau kekasih jiwaku

Oh yesusku kau lembutkan hatiku

Mengasihiku dan memimpinku

Kau Allah kekuatanku

Hanya engkau yang menawan hatiku

Kerinduanku hanya pada-mu

Kau kekasih jiwaku

Oh yesusku kau lembutkan hatiku

Mengasihiku dan memimpinku

Kau Allah kekuatanku

 

Kau Allah kekuatanku

Komentar untuk Kau Allah Yang Setia (1)

alex rudy
alex rudy

lagu lama ketemu lagiii...