Lirik SONIA
SONIA - BUALA GROUP
Lyrics by:Rosari Record
Harus aku yang mengalah
Dengan sikapmu yang tak pernah berubah
Walaupun ku berkata bukan
Namun jawabanmu ya tak pernah berbeda
Tega hatimu oh sayang
Dan seringkali kau menyakiti hatiku
Mungkinkah dirimu oh sayang
Tercipta bukan dari tulang rusukku
Mengapa mengapa mestinya kita harus berpisah
Uwowooooo
Tinggalah tinggal hanya kenangan yang begitu indah
Berdua bersama di teluk dalam
Sonia yang tak pernah aku bisa lupakan
Untuk selamanya
Tega hatimu oh sayang
Dan seringkali kau menyakiti hatiku
Mungkinkah dirimu oh sayang
Tercipta bukan dari tulang rusukku
Mengapa mengapa mestinya kita harus berpisah
Uwowooooo
Tinggalah tinggal hanya kenangan yang begitu indah
Berdua bersama di teluk dalam
Sonia yang tak pernah aku bisa lupakan
Untuk selamanya
Mengapa mengapa mestinya kita harus berpisah
Uwowooooo
Tinggalah tinggal hanya kenangan yang begitu indah
Berdua bersama di teluk dalam
Sonia yang tak pernah aku bisa lupakan
Untuk selamanya
Yang tak pernah aku bisa lupakan
Untuk selamanya