Dengarkan Roh Kudus Kau Hadir Disini lagu dari Tassya dengan lirik

Roh Kudus Kau Hadir Disini

Tassya12 Mei 2018

Lirik Roh Kudus Kau Hadir Disini

Roh Kudus Kau Hadir Disini - Tassya

Lyrics by:Anonymous

Composed by:Anonymous

Roh Kudus kau hadir di sini

Kau lembut

Kau manis

Penuh kuasa

Roh Kudus kau hadir di sini

Jamah lah senang lah hatiku

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku kini

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku sekarang

Roh Kudus kau hadir di sini

Kau lembut kau manis

Penuh kuasa

Roh kudus kau hadir di sini

Jangan lah sengap hati ku

Haaa haaaa

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku kini

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku sekarang

Oh ho mengalir lah

Penuhi ku

Dari segala

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku kini

Mengalir mengalir

Di dalam hidup ku sekarang

Terus mengalir

 

Di dalam hidup ku sekarang

Komentar untuk Roh Kudus Kau Hadir Disini (2)

Pelita Sari
Pelita Sari

adem banget lagu nya 😭😭🥺🥺

Una KorohDato
Una KorohDato

Tuhan berkati