Lirik Ada Selamanya
Ada Selamanya - For Revenge/Fiersa Besari
Lyrics by:Moch Boniex Nurwega/Arief Ismail
Composed by:Moch Boniex Nurwega/Arief Ismail
Untuk yang pernah ada
Dan menetap di kepala
Yang kukira sementara
Ternyata selamanya
Untuk yang pernah singgah
Kudengar kau telah bahagia
Sudikah berbagi caranya
Karena ku tak bisa
Kuhanya ingin lupa
Hanya ingin lupa
Karena kau pernah ada
Menjadikanku istimewa
Katanya serahkan saja
Pada waktu yang berkuasa
Kelakku terbiasa
Sendiri dan jadi dewasa
Nyatanya aku tak bisa
Jika nanti sampai menua
Tak henti berpura-pura
Kau dan aku tak pernah ada
Kuhanya ingin lupa
Hanya ingin lupa
Karena kau pernah ada
Menjadikanku istimewa
Kuhanya ingin lupa
Hanya ingin lupa
Karena kau masih ada
Dan menjadikanku manusia
Yang tak sempurna
Yang tak bahagia
Masih ada
Selamanya
Lagu terkait
Komentar untuk Ada Selamanya (46)
kukira dulu saat kita bercanda dan duduk bersama kita akan selamanya bersama tapi semua pikiranku salahh aku harus melihatmu bersama orang lain walaupun aku sedikit kecewa dengan mu tapi disisi lain aku juga senang saat melihatmu senang apapun yang membuat mu senang dan bahagia aku ikhlas
emosianl😤💥
Looking for pop punk songs? check my playlist

penuh sandiwara
gua kangen dia 😭
beuuuuuh.. lagu nya sangat mewakili🙏🙏🙏 the best lah
Looking for pop punk songs? check my playlist
dan ku alami saat ini 🥺
ingin lupa, tapi sulitkah kubersudi dia bersamanya 🥲
Sama bang tapi dia sudah gak ada di dunia 😕
gua kangen dia 😭