
Lirik Tak Bisa
Papinka
Tak mudah kau dekati aku sungguh
Tak mudah kau permainkan hatiku
Ku tahu kelakuanmu, ku tahu apa maumu
Tak mudah kau dekati aku
Sungguh tak mudah kau permainkan hatiku
Ku tahu kelakuanmu, ku tahu apa maumu
Kau datang dan meracuniku lalu
Kau hilang pergi meninggalkan aku
Semua kelakuanmu, kau hanya permainkanku
Tak bisa, sungguh tak bisa dipercaya
Tak bisa ku diperdaya
Merasa dirimu yang paling sempurna
Tak dapat membedakannya
Kau datang dan meracuniku lalu
Kau hilang pergi meninggalkan aku
Semua kelakuanmu, kau hanya permainkanku
Tak bisa, sungguh tak bisa dipercaya
Tak bisa ku diperdaya
Merasa dirimu yang paling sempurna
Tak dapat membedakannya
Tak bisa, sungguh tak bisa dipercaya
Tak bisa ku diperdaya
Merasa dirimu yang paling sempurna
Tak dapat membedakannya
Lagu terkait
Komentar untuk Tak Bisa (49)
dulu masa SMA papiners , apalagi sama Cevra 😀
Iya Mirip Lagu Nya Peterpan Yang (Tertinggalkan Waktu)
mirip laguNya peterpan ya
❤️👍👍
Papinka Nomer Satu dihatiku❤👍

My Favorit Band
papinka favorit ku
tertinggalkan waktu
menghapus jejakmu
tertinggalkan waktu
menghapus jejakmu
tak tau gmna hub nya klnjutn nya
menghapus jejakmu
kek lagu Peterpan lupa judulnya apa
jejak 2021